-->

25 Tempat Wisata di Klaten Terbaru yang Bagus dan Populer

25 Tempat Wisata di Klaten Terbaru yang Bagus dan Populer



Klaten ialah suatu Kabupaten di Jawa Tengah, Kabupaten ini mempunyai beragam pesona keindahan serta panaroma alam yang sangat menakjubkan.

Selain itu, diklaten juga masih banyak wisata alam yang tersembunyi yangmana masih ada yang belum diketahui oleh para wisatawan.

Sehingga masih banyak para wisatawan yang masih belum mengetahui akan keindahan dan tempat keren yang ada di Klaten ini.

Klaten sendiri memiliki banyak tempat wisata keren yakni mulai dari Situs budaya, situs bersejarah, spot foto kekinian, hingga tempat wisata air terjun yang sangat menakjubkan.

Jika kalian ada rencana untuk berlibur kekota Klaten, maka kalian jangan khawatir akan keindahannya, karna Kabupaten ini memiliki cukup banyak wisata pilihan untuk kalian kunjungi nantinya.

Mungkin jika selama ini Klaten terkenal dengan umbulnya, namun kini Klaten juga mempunyai banyak tempat wisata alam yang sangat keren, yang mungkin tak kalah dengan wisata dikota lainya, misal wisata di Semarang, Jogja ataupun kota besar lainnya.

Baiklah kini saya akan menjelaskan  langsung mengenai tujuan artikel ini. Dimana artikel ini bertujuan Untuk memudahkan kalian untuk menemukan tempat-tempat wisata di Klaten yang paling ngehits dan terpopuler, dan Terbaru tentunya, yang di rekomendasikan untuk kalian kunjungi nantinya. Berikut saya ulas secara singkat mengenai 36 Tempat Wisata di Klaten yang Terbaru  dan Terpopuler ditahun 2018-2019 yang harus kalian kunjungi:

1. Candi Sewu


Berlokasi : Tlogo, Kec. Prambanan, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

2. Umbul Ponggok


Berlokasi : Ponggok, Polanharjo, Kabupaten Klaten.

3. Kebun Kamboja Klaten


Berlokasi : Gayamprit, Klaten Sel., Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

4. Candi Plaosan


Berlokasi : Candi Plaosan, Bugisan, Kec. Prambanan, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

5. Candi Lumbung


Berlokasi : Tlogo, Kec. Prambanan, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

6. Candi Sojiwan


Berlokasi : Jalan Jogja – Solo, Kebon Dalem Kidul, Prambanan, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

7. Candi Bubrah


Berlokasi : Tlogo, Kec. Prambanan, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

8. Candi Merak


Berlokasi : Candi, Karangnongko, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

9. Candi Gana


Berlokasi : Sanggrahan, Kec. Prambanan, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

10. Rowo Jombor


Berlokasi : Jl. Rw. Jombor, Krakitan, Bayat, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

11. Hutan Kota Gergunung


Berlokasi : Jl. Ki Ageng Gribig, Gergunung, Klaten Utara, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

12. Umbul Manten


Berlokasi : Jl. Janti, Wunut, Tulung, Kabupaten Klaten.

13. Umbul Sigedang


Berlokasi : Karanglo, Polanharjo, Kabupaten Klaten.

14. Umbul Nilo


Berlokasi : Daleman, Tulung, Kabupaten Klaten.

15. Umbul Gedaren


Berlokasi : Jl. Klaten – Jatinom No.7, Gedaren, Jatinom, Kabupaten Klaten.

16. Umbul Kapilaler


Berlokasi : Dukuh Umbulsari, Desa Ponggok Klaten Jawa Tengah Indonesia.

17. Umbul Cokro Tulung


Berlokasi : Desa Cokro Kecamatan Tulung, Klaten.

18. Umbul Jolotundo


Berlokasi : Kecamatan Jatinom, tepatnya di 10 kilometer utara Kota Klaten.

19. Embung Tirto Mulyo


Berlokasi : Tegalmulyo, Kemalang, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

20. Curug Indah Tegalrejo


Berlokasi : Jalan Mbah Uyut, Paseban, Bayat, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

21. Deles Indah


Berlokasi : Desa Sidorejo, Kemalang, Klaten.

22. Sendang Gemuling


Berlokasi : Desa Sidorejo, Kemalang, Klaten.

23. Wisata Kali Talang


Berlokasi : Balerante, Kemalang, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

24. Riverboarding Kali Pusur


Berlokasi : Desa Kali Pusur, Kecamatan Polanharjo, Klaten.

25. Riverboarding Mata Air Cokro


Berlokasi : Desa Cokro , Tulung, Klaten.

Itulah 25 Tempat Wisata di Klaten yang Menarik dan  Terpopuler ditahun 2018-2019 yang Direkomendasikan untuk kalian kunjungi, saat kalian berada di Klaten Jawa Tengah.

Semoga Artikel ini bermanfaat bagi pembaca. Ingat, Selalu jaga kebersihan ya teman, jangan membuang sampah sembarangan dan jangan lupa, hormatilah kearifan lokal saat berkunjung ke wisata kota Klaten. Semoga Liburanmu di Klaten Menyenangkan dan Puas akan keindahanya tentunya. Selamat Berkunjunga😇

For Complete Post, Please Visit Site map



Read Also:

Subscribe by Email

Post a Comment

Translate

Copyright © | by: Me